Diposkan pada Learning or Studying, Miscellaneous

Mommyclopedia untuk Batita (#JanexLiaRC)

Sebenarnya sempat ragu mau ikutan reading challenge ini. Tapi, kok, ya pas banget buku lanjutan yang pernah saya bahas di sini, warnanya pas dengan tema bulan ini. Bukunya juga nggak tebel-tebel banget. Bisa dibaca sekali duduk kalau mau. Saya bacanya dua kali duduk, sih, tapi. Hehehe.

Judul bukunya sendiri sebenarnya Mommyclopedia Panduan Lengkap Merawat Batita. Postingan ini saya beri judul berbeda, karena… pengen aja. 😝 Sama seperti alasan saya mulai membaca seri pertamanya. Pengen aja, siapa tau suatu saat bermanfaat, kan…πŸ˜‰

Lanjutkan membaca “Mommyclopedia untuk Batita (#JanexLiaRC)” β†’
Diposkan pada Japan and Japanese, Miscellaneous

JDorama vs Drakor

Beberapa waktu yang lalu (lebih dari dua bulan kayaknya πŸ™ˆ), saya iseng-iseng nanya di IG Story, kenapa biasanya yang suka drakor tidak sreg dengan JDorama, begitu pula sebaliknya.

Ini berbalik ke saya sih, sebenarnya. Karena saya penyuka JDorama, tapi sampai sekarang belum ketemu drakor yang bikin saya pengen mengulang buat ditonton. Yang tidak diulang saja banyak yang akhirnya terputus di tengah jalan karena tidak sesuai selera.

Walaupun memang sih, kalau capek dengan realita kehidupan dan pengen yang ringan-ringan, juga yang bikin nggak merasa bersalah kalau ditinggal di tengah-tengah, drakor juga yang jadi pilihan saya.😝

Lanjutkan membaca “JDorama vs Drakor” β†’
Diposkan pada MindTalk, Miscellaneous

Unboxing iPhone 7 Plus

Percaya nggak percaya, saya baru punya smartphone pertama kali seumur hidup ya pas sampai di Jepang. Dari tahun 2003 sampai 2012, sejak pertama kali menggunakan telepon genggam kelas 1 SMA (Yah, ketauan deh umurnya :P), saya setia dengan HP monokrom yang tidak terkoneksi dengan dunia maya, hanya bisa telepon dan SMS saja. Lanjutkan membaca “Unboxing iPhone 7 Plus” β†’